Jika kita melihat perkembangan di negara-negara industri, komersialisasi PEMFC mendapatkan perhatian yang istimewa karena PEMFC adalah fuel cell yang akan dikembangkan sebagai sumber tenaga penggerak mobil untuk menggantikan mesin konvensional. Jepang, Jerman dan AS sangat optimis bahwa pada tahun 2020, mobil fuel cell berhasil dikomersialisasikan dengan harga yang kompetitif dengan mobil konvensional. Perkembangan PEMFC ini fantastis sehingga kita lebih memfokus untuk membicarakan mengenai PEMFC. Untuk pengembangan menuju komersialisasi sel bahan bakar hidrogen membran elektrolit (PEMFC) sasaran yang ingin dicapai adalah Fleksibel, Efisiensi tenaga tinggi dan Start up dan shut down mudah dan cepat.
lanjutkan ke Tantangan ..............
lanjutkan ke Tantangan ..............